ULASAN PRODUK
Mipolam Ambiance Ultra adalah lantai homogen dengan konten PVC yang tinggi dengan ketebalan 2mm dan berat ≤ 2750g.
Mipolam Ambiance Ultra direkomendasikan untuk bangunan pribadi dan administrasi dan karena fleksibilitasnya yang besar maka sederhana pemasangannya terutama pada tikungan, dan sudut-sudut.
Mipolam Ambiance Ultra tersedia dalam berbagai warna modis.
Mipolam Ambiance Ultra direkomendasikan untuk rumah sakit. Bahan ini sudah di couting dengan lapisan evercare. Sehingga, bahan ini sangat tahan terhadap chemical yang digunakan di ruang karena bahan tahan terhadap betadin dan iodin. Lebar 2 m. Panjang 20 m.